Header Ads

Rekomendasi Kitab Referensi Utama Pendidikan Dasar Kepesantrenan | UD. Elrasheed Publisher | 082140888638





Mengenal Allah melalui Asmaul Husna adalah cara paling tepat dan mendasar. Mempelajari Asmaul Husna tidak berhenti pada mendalami makna-makna bahasa dari masing-masing nama Allah. Memahami Asmaul Husna ber konsekuensi pada keharusan untuk mempelajari syariat-syariat Allah untuk manusia. Adalah omong kosong manakala seseorang belajar Asmaul Husna dan sibuk merapalnya namun tidak tahu halal haram dan keliru dalam beribadah kepada Allah. Oleh karena itu wajib atas setiap muslim setelah berinteraksi dengan Asmaul Husna adalah mempelajari hukum-hukum yang lahir dari Al-Qur`an dan As-Sunnah. Diantara literatur Islam yang direkomendasikan tim redaksi Asmaul Husna Universe adalah Al-Matjar Ar-Rabih, Safinah An-Naja, Arba’in Nawawi, Sullam At-Taufiq, Asy-Syifa Bi Ta'rif Huquq Al-Mushthafa, Hasyiyah Ad-Dardir ‘ala Qishshah Al-Mi’raj. Untuk pemesanan dapat menghubungi 082140888638. 


Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.